BERITA FISHIPOL

Fri, 2011-08-05 08:39

Dies Natalis Ke 46 Fakultas Ilmu Sosial dan Ekonomi Universitas Negeri Yogyakarta (FISE UNY) diawali dengan kegiatan Senam Massal dengan mengusung tema “Senam Bugar Bersama FISE Smart”.  yang diikuti seluruh civitas akademika UNY Jumat (29/7) di Halaman Kampus FISE UNY dan dipandu 5 Instruktur senam dari Fakultas Ilmu Keolahragaan (FIK) UNY. Acara dihadiri Rektor, Wakil Rektor I, II, III, Dekan, Dekan FIK Universitas Negeri Medan dan seluruh unsur pimpinan di UNY.

Rektor UNY Prof. Dr. Rochmat Wahab, MA, M.Pd. dalam sambutannya mengatakan bahwa...

Fri, 2011-08-05 08:10

Orientasi Studi dan Pengenalan
Kampus (Ospek) Fakultas Ilmu Sosial dan Ekonomi Universitas Negeri Yogyakarta
(FISE UNY) kali ini merupakan Ospek yang terakhir dikarenakan mulai tahun depan
Ospek sudah terbagi menjadi dua Ospek FIS dan FE. Perpisahan yang indah untuk
FISE UNY ini marilah kita berikan yang terbaik untuk perkembangan kea rah yang
lebih baik dengan memberikan kontribusi nyata untuk perbaikan Indonesia. Dengan
diadakannya Ospek untuk Mahasiswa Baru (Maba) tujuannya agar Maba memahami dan
mengenal karakter FISE UNY...

Fri, 2011-08-05 07:42

Program studi pendidikan sejarah Fakultas Ilmu Sosial dan Ekonomi (FISE UNY)  kembali  menjadi obyek kunjungan peserta studi  banding dari Universitas Riau Kepulauan (UNRIKAL), setelah sehari sebelumnya, senin(12/7/11) di kunjungi civitas akademika dari Universitas Tadulako.  Dalam sambutannya, Dr. Suratman selaku ketua tim studi banding membeberkan beberapa  alasan dipilihnya prodi pendidikan sejarah sebagai obyek kunjungan, diantaranya,  Pendidikan sejarah adalah prodi yang sudah ternama dan berkualitas, terbukti   mampu mempertahankan  akreditasi A selama 10...

Thu, 2011-08-04 10:13

Pendidikan dan Latihan Profesi Guru (PLPG) diadakan dalam rangka membangun komitmen bersama calon guru profesional walaupun dalam prakteknya Guru tentunya sudah sangat profesional. Pelaksanaan sertifikasi guru kali agak berbeda dengan tahun-tahun sebelumnya. Kalau yang lalu lebih diutamakan dengan portofolio, dengan portofolio dimaksudkan untuk lebih mempermudah tetapi kenyataannya guru agak direpotkan apalagi bagi guru yang tidak aktif turut serta mengikuti kegiatan-kegiatan seperti seminar, workshop, pelatihan dan lain sebagainya sehingga tidak mempunyai...

Wed, 2011-08-03 11:07

Sabtu (30/7) Fakultas Ilmu Sosial dan Ekonomi Universitas Negeri Yogyakarta (FISE UNY) resmi terpisah menjadi dua setelah diresmikan oleh Rektor UNY Prof. Dr. Rochmat Wahab, M.Pd., MA disaksikan oleh Dirjen Mendikdasmen Prof. Dr. Suyanto, Ph.D, para Pembantu Rektor UNY beserta Dekan dan pimpinan Lembaga di lingkungan UNY. Peresmian gedung FE yang dilakukan di halaman FE tersebut sekaligus juga meresmikan gedung kuliah FMIPA, serta gedung kuliah FBS dengan pemotongan buntal di pintu masuk gedung dekanat FE.
Sardiman AM.MPd., Dekan FISE yang akan menjabat...

Wed, 2011-08-03 09:45

Sabtu (30/7) pukul 10.30 UNY punya hajat besar. Gedung FE, FMIPA DAN FBS yang telah berdiri dengan megah iresmikan. Selain itu, hari itu menjadi hari bersejarah bagi FISE UNY. Karena secara resmi hari ini akan di launching pemisahan antara keduanya. Pendirian Fakultas Ekonomi (FE)  yang telah ditunggu-tunggu, hari ini akan jadi kenyataaan. FE secara resmi hari ini dinyatakan telah ada, menjadi fakultas baru, melengkapi enam fakultas yang telah ada. Malamnya akan diadakan MoU dengan 7 Rektor dan Pentas kolaborasi Wayang Orang dan Wayang Kulit Dhalang Bocah...

Mon, 2011-07-25 09:48

Jumlah doktor di UNY bertambah. Sukidjo, dosen Pendidikan Ekonomi FISE  UNY berhasil meraih gelar Doktor Pendidikan Program Studi Penelitian dan Evaluasi Pendidikan (PEP) UNY setelah mempertahankan disertasinya yang berjudul Model Evaluasi Pengentasan Kemiskinan pada PNPM Mandiri Perkotaan dihadapan tim Penguji, Senin (18/7) di ruang sidang PPs UNY. Tim penguji  yang terdiri atas Prof. Djemari Mardapi, Ph.D.,  FX.Sudarsono, P.hD,  Prof. Dr. Sodiq A.Kuntoro, Prof. Soenarto, Ph.D., Prof. Aliyah A.Rasyid., dan Prof. Dr. Sumarno, Ph.D memberikan penilaian Sangat...

Wed, 2011-07-20 09:08

Badan Eksekutif mahasiswa (BEM) FISE UNY akan membuka program magang. Hal ini bertujuan untuk mempersiapkan regenerasi kepengurusan BEM periode selantjutnya. Selain itu, program magang juga untuk menambah kebutuhan Sumber Daya Manusia (SDM) pengurus, karena saat ini sebagian pengurus BEM sedang menempuh Kuliah Kerja Nyata (KKN) yang berakibat pada kurangnya SDM organisasi.

“Sebagian pengurus BEM sedang KKN sehingga kami membutuhkan banyak tenaga,” ujar Ahmad Bahtiar Faqihuddin, penanggungjawab sementara BEM FISE.

...
Wed, 2011-07-20 09:05

Indonesia kaya akan pengetahuan lokal yang belum banyak tergali. Berkaca dari itu tahun ini FISE UNY melakukan gebrakan dengan mengadakan seminar hasil Kuliah Kerja Lapangan (KKL) yang dilakukan prodi-prodi pendidikan sebagai salah satu muara untuk menghasilkan karya yang menonjolkan budaya lokal yang selama ini belum tergali secara maksimal. Seminar KKL untuk periode pertama mendiskusikan tema  “Manusia dan Alam di Badui Dalam dan Kearifan Lokal Masyarakat Samin”, yang dilaksanakan Rabu lalu di Ruang Ki Hajar Dewantara FISE UNY. Acara dengan pembicara  Gunardo...

Pages